Catatlah di kertas kosong. Berilah nilai pada setiap
pertanyaan, jujurlah pada diri sendiri. Skala pengukuran:
0 = Tidak pernah terjadi
1 = Kadang – kadang terjadi
2 = Sering terjadi
3 = Lebih sering terjadi daripada yang Saya harapkan
Jumlahkan nilai setiap komponen penilaian. Pilih lokasi
dimana paling banyak menemukan penundaan, boleh lebih dari satu lokasi.
KOMPONEN PENILAIAN 1
|
BERAPA SERING HAL INI TERJADI
|
1. Aku menghentikan
pekerjaanku dan tidak menyelesaikannya.
2. Saat menunda, aku
tetap memikirkan hal – hal yang harus kulakukan.
3. Orang lain
menyebabkan aku menunda.
4. Penundaan
membuatku terlambat dalam banyak hal.
5. Aku selalu
membuat alasan untuk tidak memulai pekerjaan.
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
Total Nilai Komponen Penilaian 1
|
|
Dimana
Anda paling banyak menemukan masalah ini
( )
Tempat Kerja ( ) Tempat Tinggal ( ) Sekolah ( ) Pergaulan ( ) Diri Sendiri
|
KOMPONEN PENILAIAN 2
|
BERAPA SERING HAL INI TERJADI
|
6. Aku menghindari
situasi dan pekerjaan yang membuatku tertekan.
7. Jika sebuah tugas
membuatku tertekan, aku menunggu sampai menit terakhir untuk mengerjakannya.
8. Aku mengabaikan
tugas yang tidak menyenangkan hingga menit terakhir.
9. Aku menghindari
kabar buruk.
10. Aku menghindari
informasi yang tidak ingin kudengar.
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
Total Nilai Komponen Penilaian 2
|
|
Dimana
Anda paling banyak menemukan masalah ini
( )
Tempat Kerja ( ) Tempat Tinggal ( ) Sekolah ( ) Pergaulan ( ) Diri Sendiri
|
KOMPONEN PENILAIAN 3
|
BERAPA SERING HAL INI TERJADI
|
11. Aku mengatakan
pada diriku bahwa aku masih punya banyak waktu walaupun hal itu tidak benar.
12. Aku mengalami
kesulitan dalam mengatur tugas – tugas.
13. Aku meremehkan
banyaknya waktu yang dibutuhkan untuk menyelesaikan tugasku.
14. Aku berpikir
memiliki waktu lebih untuk menyelesaikan tugas – tugasku.
15. Aku menangguhkan
tugas – tugas karena aku tidak dapat berkonsentrasi.
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
Total Nilai Komponen Penilaian 3
|
|
Dimana
Anda paling banyak menemukan masalah ini
( )
Tempat Kerja ( ) Tempat Tinggal ( ) Sekolah ( ) Pergaulan ( ) Diri Sendiri
|
KOMPONEN PENILAIAN 4
|
BERAPA SERING HAL INI TERJADI
|
16. Aku ragu – ragu
karena takut melakukan kesalahan atau mengalami kegagalan.
17. Aku menghindari
melakukan sesuatu yang mungkin tidak disukai orang lain.
18. Aku menghindari
tugas – tugas yang kurang jelas.
19. Keraguan diri dan
ketidakpastian membuatku menunda untuk memulai pekerjaan sulit.
20. Aku tidak selalu
yakin dalam mengambil keputusan. Oleh sebab itu, aku menundanya selama
mungkin.
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
Total Nilai Komponen Penilaian 4
|
|
Dimana
Anda paling banyak menemukan masalah ini
( )
Tempat Kerja ( ) Tempat Tinggal ( ) Sekolah ( ) Pergaulan ( ) Diri Sendiri
|
KOMPONEN PENILAIAN 5
|
BERAPA SERING HAL INI TERJADI
|
21. Aku tidak suka
diberi tahu hal – hal yang harus kulakukan.
22. Aku sengaja
menunda saat orang lain memberitahu hal yang harus kulakukan.
23. Aku menunjukkan
rasa tidak senang dengan mengulur – ulur waktu.
24. Aku setuju dengan
mengerjakan sesuatu untuk orang lain yang nantinya kusesali.
25. Sulit bagiku
mengatakan “tidak” kepada orang lain.
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
Total Nilai Komponen Penilaian 5
|
|
Dimana
Anda paling banyak menemukan masalah ini
( )
Tempat Kerja ( ) Tempat Tinggal ( ) Sekolah ( ) Pergaulan ( ) Diri Sendiri
|
KOMPONEN PENILAIAN 6
|
BERAPA SERING HAL INI TERJADI
|
26. Aku mengambil
pekerjaan lebih banyak daripada yang bisa kutangani.
27. Jika tidak bisa
mengerjakan sesuatu dengan sempurna, aku tidak akan mengerjakannya sama
sekali.
28. Aku kewalahan
karena terlalu banyak yang harus kukerjakan.
29. Aku mengerjakan
semuanya atau tidak sama sekali.
30. Kadang – kadang,
aku bekerja terlalu keras hingga kelelahan.
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
Total Nilai Komponen Penilaian 6
|
|
Dimana
Anda paling banyak menemukan masalah ini
( )
Tempat Kerja ( ) Tempat Tinggal ( ) Sekolah ( ) Pergaulan ( ) Diri Sendiri
|
KOMPONEN PENILAIAN 7
|
BERAPA SERING HAL INI TERJADI
|
31. Aku memilih
bersenang – senang daripada bekerja.
32. Saat tidak
termotivasi, aku tidak dapat bekerja.
33. Sulit bagiku
berhenti melakukan sesuatu yang menyenangkan atau menenangkan dan kembali
bekerja.
34. Aku menghindari
pekerjaan yang tidak menyenangkan hingga seseorang mengerjakannya untukku.
35. Aku tidak punya
alasan yang nyata untuk menunda.
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
Total Nilai Komponen Penilaian 7
|
|
Dimana
Anda paling banyak menemukan masalah ini
( )
Tempat Kerja ( ) Tempat Tinggal ( ) Sekolah ( ) Pergaulan ( ) Diri Sendiri
|
Jumlahkan dari penilaian 1 – 7 dan lihat jumlah
penilaian tertinggi yang akan menentukan tipe penilaian Anda.
Seburuk
apa Kebiasaan Menunda Anda?
1.
0 – 35 : Normal. Tidak perlu khawatir.
Kebiasaan menunda Anda tidak cukup parah untuk menjadi sebuah masalah.
2.
36 – 60 : Ringan. Anda masih mampu
menyelesaikan tugas – tugas, tetapi tekanannya mulai memengaruhi Anda. Anda
tahu bahwa Anda bisa mengerjakan tugas dengan lebih baik jika tidak menundanya.
3.
61 – 70 : Menengah. Kebiasaan menunda Anda
merupakan sebuah masalah. Bukan hanya Anda yang tahu, orang lain yang mengenal
Anda pun mengetahui bahwa Anda adalah seorang penunda. Kebiasaan ini memalukan
Anda.
4.
71 – 105 : Parah. Sudah saatnya untuk
melakukan perubahan serius.
Tipe
penunda (Tulis total tertinggi setiap komponen penilaian)
Penilaian
1
– Karakter Umum : menyadari bahwa Anda tidak harus menunda pekerjaan, merasa
bersalah melakukan penundaan.
Penilaian
2
– Tipe Penghindar: mengatasi tekanan dan ketidaksenangan dengan menunda
tugasnya selama mungkin.
Penilaian
3
– Tipe Tidak teratur : tidak dapat mengatur pekerjaannya, meremehkan waktu yang
diperlukan untuk menyelesaikan pekerjaan dan memperkirakan waktu yang tersedia,
kesulitan mengatur prioritas ketika memiliki terlalu banyak tugas yang harus
dikerjakan.
Penilaian
4
– Tipe Peragu : meragukan diri sendiri, ragu – ragu untuk melakukan sesuatu
karena kurang kepercayaan diri, berpikir akan melakukan kesalahan atau
mengalami kegagalan.
Penilaian
5 –
Tipe Antarpribadi : sengaja melakukan penundaan sebagai cara untuk menegaskan
sesuatu, tidak suka diberi tahu apa yang harus dilakukannya.
Penilaian
6
– Tipe Semua atau tidak sama sekali : pekerja yang mencoba mengerjakan segala
sesuatu sampai kewalahan dan menghentikan semuanya.
Penilaian
7
– Tipe Pencari Kesenangan : lebih memilih melakukan hal yang disenangi daripada
melakukan pekerjaannya.
Teman – teman
termasuk tipe yang mana? Seberapa parah? Jika artikel ini membantu, “join the
site” follow dengan masuk ke alamat email dan ikuti terus postingan Saya ^_^
Tidak ada komentar:
Posting Komentar